Sat Samapta Polres Purwakarta Lakukan Pengawalan Tahanan Dari Lapas Ke Pengadilan

    Sat Samapta Polres Purwakarta Lakukan Pengawalan Tahanan Dari Lapas Ke Pengadilan

    PURWAKARTA - personel Satuan Samapta Polres Purwakarta dengan penuh kedisiplinan dan keterampilan dalam melakukan pengawalan dan pengamanan terhadap tahanan dari Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Purwakarta menuju Pengadilan Negeri Purwakarta untuk menjalani proses persidangan.

    Personel Sat Samapta Polres Purwakarta pengamanan tersebut dijalankan sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP) yang berlaku dan mereka siap menghadapi setiap situasi.

    Kapolres Purwakarta, AKBP Lilik Ardhiansya melalui Kasat Samapta, AKP Novian Yuga Prama mengatakan, pengawalan tahanan dilakukan oleh anggota Satuan Samapta dilakukan guna memastikan keamanan dan mencegah para tahanan untuk tidak melarikan diri selama berlangsungnya proses persidangan di Pengadilan Negeri Purwakarta.

    "Dalam melaksanakan tugas pengawalan setiap anggota Sat Samapta Polres Purwakarta untuk mengawal tahanan harus sesuai SOP yang berlaku, di samping menjaga tahanan para petugas yang terseprintkan harus mampu mengamankan dirinya sendiri sebelum mengamankan para tahanan, " jelas Yuga, pada Senin, 22 Juli 2024.

    Ia menekankan, setiap anggota harus memperhatikan keselamatan diri dan orang yang di kawal dan jangan sampai lengah terhadap situasi disekitar.

    "Pengawalan tahanan yang dilaksanakan merupakan salah satu bentuk pelayanan kepolisian, sehingga objek yang dikawal tetap aman dan kondusif, " ungkap Yuga

    Polres Purwakarta

    Polres Purwakarta

    Artikel Sebelumnya

    Kapolres Purwakarta Resmika Aula Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Perkuat Sinergitas, AKBP Lilik Ardhiansya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Aslog Kasad di TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi
    Polsek Bungursari Polres Purwakarta Giat Sambang, Warga Terima Himbauan Langsung dari Bhabinkamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Cirende Laksanakan Ngawangkong dengan Perangkat Desa Jelang Pilkada Serentak 2024
    Bripka Budi Setiawan bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya melaksanakan sambang Warga Desa Mekarjaya, Binluh Harkamtibmas Pilkada Serentak Tahun 2024 Desa Mekarjaya
    Bhabinkamtibmas Desa Cijunti Laksanakan Cooling System Jelang Pilkada Serentak 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Cisaat Laksanakan Sambang dan Silaturahmi Jelang Pilkada Serentak 2024
    Rutin Patroli KRYD, Polisi Di Purwakarta Wujudkan Kantibamas Yang Aman Dan Kondusif Jelang Pilkada 2024
    Polsek Bungursari Polres Purwakarta Giat Sambang, Warga Terima Himbauan Langsung dari Bhabinkamtibmas
    Wujud Kepedulian Lingkungan, Satpolairud Polres Purwakarta Bersihkan Waduh Jatiluhur
    Bhabinkamtibmas Desa Parakan Salam Aiptu H.Denny Kadarusman Hadiri Acara Maulid Nabi Muhammad SAW Di MESJID ALL-BAROKAH
    Memaksimalkan Pelayanan Kepolisian, Satpolairud Polres Purwakarta Lakukan Perawatan Kapal Patroli VII-2341 dan VIII-1341
    Peringati Hari Jadi Ke-76 Polwan, Srikandi Polres Purwakarta Bersihkan Masjid
    Bhabinkamtibmas Polsek Bungursari Polres Purwakarta Mempererat Hubungan dengan Komunitas Warga
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Sindangkasih Jalin Tali Silahtuhrahmi dengan Ibu-ibu PKK
    Polsek Purwakarta Kota melalui Cooling System, Gaungkan Pilkada 2024 Aman dan Damai
    Patroli Bersama, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Polsek Plered Berkolaborasi Amankan Wilayah

    Ikuti Kami